Ilustrasi ibu hamil. (Dok. Neal E. Johnson dari Unsplash)

5 Nutrisi Ini Wajib Ada dalam Menu Makan Ibu Hamil

13 July 2021   |   13:01 WIB



4. Protein

Protein penting dalam proses pertumbuhan uterus, plasenta, dan jaringan payudara, serta produksi cairan ketuban yang berperan dalam proses kehamilan.

Sumber makanan dan minuman yang bisa dijadikan pilihan dalam mendapatkan protein adalah daging tanpa lemak, ikan, kacang-kacangan, telur, produk susu rendah lemak, dan lentil.
 

Ilustrasi telur. (Dok. Eduardo Casajús Gorostiaga dari Unsplash)

Ilustrasi telur. (Dok. Eduardo Casajús Gorostiaga dari Unsplash)


 
 
 

Ilustrasi buah kiwi. (Dok. K8 dari Unsplash)

Ilustrasi buah kiwi. (Dok. K8 dari Unsplash)


 

5. Vitamin C

Selain dikenal sebagai zat gizi yang membantu menjaga daya tahan tubuh, vitamin C punya segudang manfaat untuk ibu hamil dan ibu menyusui seperti membangun kolagen pada tulang, otot, kulit, dan peredaran darah serta membantu penyerapan zat besi.

Sebagian besar vitamin C didapat dari buah-buahan dan sayur-sayuran seperti buah kiwi, pepaya, jeruk, stroberi, brokoli, dan kembang kol.


Editor: Fajar Sidik
1
2


SEBELUMNYA

Segarnya Sorbet Buah Naga & Pisang, Coba Bikin Yuk

BERIKUTNYA

Hindari Makanan Ini untuk Kurangi Risiko Hipertensi

Komentar


Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga: