Hindari 7 Ucapan Ini Ketika Genhype Memulai Hubungan yang Baru
30 June 2021 |
21:39 WIB
6. Mengomentari kebiasaan pasangan
Sebenarnya enggak masalah sih kalau Genhype menjadi peduli dengan pasangan, tapi di sisi lain kadang menjadi peduli dengan berkomentar kebiasaan pasangan merupakan hal yang kurang baik apalagi dilakukan di awal-awal mulainya suatu hubungan. Coba untuk mulai membuka diri dan jujur terhadap pasangan seiring dengan berjalannya waktu.
7. Ungkapkan kata-kata kasar
Beberapa kalimat kasar seperti "tolong diam" atau "pergi sekarang juga" di tengah argumen tidak disarankan untuk diungkapkan karena kalimat-kalimat ini biasanya diucapkan dengan makna perasaan yang sebenarnya. Jadi, coba untuk hargai pasangan ketika berargumen ya.
Editor:Roni Yunianto
Ilustrasi pasangan. (Dok. Kelly Sikkema dari Unsplash)
Sebenarnya enggak masalah sih kalau Genhype menjadi peduli dengan pasangan, tapi di sisi lain kadang menjadi peduli dengan berkomentar kebiasaan pasangan merupakan hal yang kurang baik apalagi dilakukan di awal-awal mulainya suatu hubungan. Coba untuk mulai membuka diri dan jujur terhadap pasangan seiring dengan berjalannya waktu.
7. Ungkapkan kata-kata kasar
Ilustrasi pasangan. (Dok. Christin Hume dari Unsplash)
Beberapa kalimat kasar seperti "tolong diam" atau "pergi sekarang juga" di tengah argumen tidak disarankan untuk diungkapkan karena kalimat-kalimat ini biasanya diucapkan dengan makna perasaan yang sebenarnya. Jadi, coba untuk hargai pasangan ketika berargumen ya.
Editor:Roni Yunianto
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.