Quang Anh ha Nguyen- Dok. Pexels

Ingin Hidup Sehat dan Bahagia? Hindari 5 Kebiasaan Ini Yuk!

14 May 2021   |   00:00 WIB
Image
Luke Andaresta Jurnalis Hypeabis.id

4. Tidak olahraga
Olahraga buka hanya berfungsi sebagai cara untuk menurunkan berat badan, namun sebagai salah satu alat kesehatan paling efektif yang bisa dilakukan untuk hidup bahagia, sehat dan lebih lama. Tubuh kurang sekali bergerak dapat menyebabkan beberapa risiko kesehatan fisik yang serius seperti metabolisme yang lebih lambat, kelemahan otot, obesitas, dan peningkatan kadar kolesterol. Sebaliknya, dengan menjaga otot anda tetap aktif, tubuh akan memompa lebih banyak darah ke seluruh tubuh dan dengan begitu oksigen dan nutrisi yang dibutuhkan untuk tetap sehat bisa terjaga
 

Ilustrasi (Dok. Nathan Cowley/Pexels)

Ilustrasi (Dok. Nathan Cowley/Pexels)


5. Stres
Sebuah studi dari University of California menemukan bahwa wanita yang mengalami stres kronis memiliki tingkat klotho yang jauh lebih rendah, hormon yang mengatur proses penuaan. Studi lain menemukan stres meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke. Dengan menemukan cara untuk membantu mengurangi stres misalnya olahraga atau meditasi, anda dapat meningkatkan umur dan mengurangi proses penuaan.

Editor: Dika Irawan
1
2


SEBELUMNYA

Sulit Bangun Tidur? Ini 6 Tips Agar Tubuh Cepat Bangun

BERIKUTNYA

Kabar Gembira, Battlefield 6 Bakal Jadi Game Konsol Lintas Generasi

Komentar


Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga: