5 Grup KPOP yang Pernah Tampil di The Kelly Clarkson Show Selain ATEEZ
13 June 2024 |
16:00 WIB
Baru-baru ini ATEEZ menarik perhatian publik setelah tampil di acara TV populer Amerika, The Kelly Clarkson Show pada 10 Juni 2024. Setelah sukses menyuguhkan penampilan live dan aksi panggung powerful di festival musik Coachella 2024, ATEEZ semakin melebarkan sayapnya di kancah musik internasional.
Boy group asuhan KQ Entertainment tersebut menampilkan lagu terbaru mereka, Work yang menjadi bagian dari mini album (extended play) ke-10 bertajuk GOLDEN HOUR: Part.1. EP ini terdiri dari total enam track termasuk lagu utamanya Work dan lagu B-side, yakni Golden Hour, Blind, Blank Box, Shaboom, dan Siren.
Video musik Work di YouTube telah ditonton sebanyak 23 juta kali dalam waktu seminggu setelah perilisannya. Lagu-lagu B-side dalam album tersebut juga sangat disukai oleh para ATINY atau penggemar mereka, ini dibuktikan dengan peringkatnya chart musik.
Baca Juga: Museum Grammy Akan Gelar Pameran Pop-Up K-Pop Pertama Tentang ATEEZ & Xikers
ATEEZ sendiri debut pada 24 Oktober 2024 lewat mini album Treasure Ep.1: All to Zero. Mereka memiliki 8 anggota mulai dari Hongjoong, Seonghwa, Yunho, Yeosang, San, Mingi, Wooyoung, dan Jongho. Untuk mendukung aktivitasya di luar Korea Selatan, mereka menandatangani kontrak dengan label rekaman AS RCA Records pada 8 Juli 2019.
Debut ATEEZ di The Kelly Clarkson Show makin mengukuhkan nama mereka sebagai grup KPOP yang layak bersaing di industri musik internasional. Acara yang dipandu oleh penyanyi Kelly Clarkson tersebut saat ini sudah memasuki musim kelima penayangannya.
Sejauh ini The Kelly Clarkson Show sendiri telah banyak mengundang bintang-bintang grup KPOP yang namanya sedang melambung di kancah global. Nah Genhype, selain ATEEZ berikut grup KPOP yang pernah tampil di The Kelly Clarkson Show.
Monsta X membawakan lagu berjudul dCan't Hold My Heart dan mempromosikan album berbahasa Inggris pertamanya yaitu All About Luv pada Februari 2020 lalu. Selain di The Kelly Clarkson Show, sebelumnya mereka sudah pernah tampil di acara TV Amerika, yakni The Ellen DeGeneres Show dan Jimmy Kimmel Live!
SEVENTEEN tampil di The Kelly Clarkson Show pada Januari 2021 lalu. Grup asuhan Pledis Entertainment tersebut membawakan lagu hits mereka, yaitu Left & Right dengan energik dan memukau. Para anggotanya tampil gagah mengenakan busana ala pekerja kantoran bernuansa abu-abu, hitam, dan putih.
Sebelumnya, SEVENTEEN juga pernah tampil di acara The Late Late Show With James Corden. Hoshi dan kawan-kawan menyuguhkan penampilan spesial dengan lagu berjudul Home;Run.
TWICE pertama kalinya menampilkan Cry For Me di Mnet Asian Music Awards (MAMA) pada Desember 2020. Saat itu, lagunya belum resmi dirilis. Setelah melihat tanggapan positif dari penggemar, lagu tersebut akhirnya secara resmi dirilis pada bulan yang sama.
Baca Juga: I.M Monsta X Umumkan Tanggal dan Kota Tur Dunia Solo Off The Beat
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: M. Taufikul Basari
Boy group asuhan KQ Entertainment tersebut menampilkan lagu terbaru mereka, Work yang menjadi bagian dari mini album (extended play) ke-10 bertajuk GOLDEN HOUR: Part.1. EP ini terdiri dari total enam track termasuk lagu utamanya Work dan lagu B-side, yakni Golden Hour, Blind, Blank Box, Shaboom, dan Siren.
Video musik Work di YouTube telah ditonton sebanyak 23 juta kali dalam waktu seminggu setelah perilisannya. Lagu-lagu B-side dalam album tersebut juga sangat disukai oleh para ATINY atau penggemar mereka, ini dibuktikan dengan peringkatnya chart musik.
Baca Juga: Museum Grammy Akan Gelar Pameran Pop-Up K-Pop Pertama Tentang ATEEZ & Xikers
ATEEZ sendiri debut pada 24 Oktober 2024 lewat mini album Treasure Ep.1: All to Zero. Mereka memiliki 8 anggota mulai dari Hongjoong, Seonghwa, Yunho, Yeosang, San, Mingi, Wooyoung, dan Jongho. Untuk mendukung aktivitasya di luar Korea Selatan, mereka menandatangani kontrak dengan label rekaman AS RCA Records pada 8 Juli 2019.
Debut ATEEZ di The Kelly Clarkson Show makin mengukuhkan nama mereka sebagai grup KPOP yang layak bersaing di industri musik internasional. Acara yang dipandu oleh penyanyi Kelly Clarkson tersebut saat ini sudah memasuki musim kelima penayangannya.
Sejauh ini The Kelly Clarkson Show sendiri telah banyak mengundang bintang-bintang grup KPOP yang namanya sedang melambung di kancah global. Nah Genhype, selain ATEEZ berikut grup KPOP yang pernah tampil di The Kelly Clarkson Show.
1. Monsta X
Monsta X merupakan grup KPOP pertama yang tampil di acara The Kelly Clarkson Show. Saat itu, mereka hanya tampil berlima, yakni Shownu, Kihyun, I.M, Minhyuk dan Hyungwon, sementara Jooheon sedang hiatus karena kondisi kesehatan.Monsta X membawakan lagu berjudul dCan't Hold My Heart dan mempromosikan album berbahasa Inggris pertamanya yaitu All About Luv pada Februari 2020 lalu. Selain di The Kelly Clarkson Show, sebelumnya mereka sudah pernah tampil di acara TV Amerika, yakni The Ellen DeGeneres Show dan Jimmy Kimmel Live!
2. SEVENTEEN
SEVENTEEN tampil di The Kelly Clarkson Show pada Januari 2021 lalu. Grup asuhan Pledis Entertainment tersebut membawakan lagu hits mereka, yaitu Left & Right dengan energik dan memukau. Para anggotanya tampil gagah mengenakan busana ala pekerja kantoran bernuansa abu-abu, hitam, dan putih. Sebelumnya, SEVENTEEN juga pernah tampil di acara The Late Late Show With James Corden. Hoshi dan kawan-kawan menyuguhkan penampilan spesial dengan lagu berjudul Home;Run.
3. TWICE
TWICE menjadi grup naungan JYP Entertainment pertama yang tampil di The Kelly Clarkson Show. Nayeon dan kawan-kawan tampil sebagai bintang tamu di acara tersebut pada April 2021.TWICE membawakan lagu Cry For Me dalam balutan busana serba hitam putih.TWICE pertama kalinya menampilkan Cry For Me di Mnet Asian Music Awards (MAMA) pada Desember 2020. Saat itu, lagunya belum resmi dirilis. Setelah melihat tanggapan positif dari penggemar, lagu tersebut akhirnya secara resmi dirilis pada bulan yang sama.
4. ITZY
Mengikuti jejak seniornya, ITZY ikut tampil di The Kelly Clarkson Show pada September 2021. Ryujin dan kawan-kawan menampilkan single comeback mereka LOCO yang dirilis pada 24 September di tahun yang sama. Mereka tampil menawan dalam busana bernuansa pink dan putih.5. aespa
aespa diundang ke acara The Kelly Clarkson Show pada 15 Oktober 2021 lalu. Walau baru pertama tampil di Amerika, Karina dan kawan-kawan langsung mendapat banyak pujian. Girl group besutan SM Entertainment tersebut membawakan lagu bertajuk Savage.Baca Juga: I.M Monsta X Umumkan Tanggal dan Kota Tur Dunia Solo Off The Beat
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: M. Taufikul Basari
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.