Jadwal & Saluran Menonton Gratis Indonesia Open 2024
04 June 2024 |
21:42 WIB
Ajang kompetisi bulu tangkis super 1000 Kapal Api Indonesia Open 2024 diadakan pada 4-9 Juni 2024. Pertandingan yang memiliki total hadiah sebesar US$1,3 juta itu diikuti oleh puluhan atlet dari berbagai negara.
Dirangkum dari laman BWF, pertandingan ronde partama akan diadakan pada 4-5 Juni 2024. Pada pertandingan yang berlangsung pada Selasa, 4 Juni 2024, sejumlah pemain tercatat berhasil lolos ke babak ronde kedua.
Baca juga : Yuk Cek Ranking BWF World Tour Finals 2023, Ada di Peringkat Berapa Pebulu Tangkis Indonesia?
Dari tunggal putra, pemain yang lolos ke ronde kedua adlaah Anders Antonsen. Kemudian, Kantaphon Wangcharoen, Kenta Nishimoto, Lakshya Sen, Kunlayut Vitidsarn, Lee Zii Jia, dan Weng Hong Yang.
Sementara itu, dalam partai tunggal putri, pemain yang berhasil melaju ke ronde 2 adalah Pornpicha Choeikeewong, He Biang Jiao, Kirsty Gilmour, Wang Zhi Yi, Ester Nurumi Tri Wardoyo, Gregoria Mariska Tunjung, dan Supanida Katethong.
Pemain ganda putra yang lolos dari ronde pertama adalah Man Wei Chong & Kai Wun Tee, Rasmus Kjaer & Frederis Sogaard, Aaron Chia & Sho Wooi Yik, Lu Ching Yao & Yang Po Han, Lee Jhe-Huei & Yang Po-Hsuan, Lee Yang & Wang Chi-Lin, dan Sabar Karyaman Gutama & Moh Reza Pahlevi Isfahani.
Pemain dari ganda putri yang berhasil mengalahkan lawan-lawannya pada ronde pertama adalah Chen Qing Chen & Jia Yi Fan, Margot Lambert & Anne Tran, Apriyani Rahayu & Siti Fadia Silva Ramadhanti, Tan Pearly & Thinaah Muralitharan, Li Yi Jing & Luo Xu Min, Mayu Matsumoto & Wakana Nagahara, dan Treesa Jolly & Gayatri Gopichand Pullela.
Adapun, ganda campuran yang juga melangkah ke ronde 2 adalah Reddy B. Sumeeth & Reddy Sikki, Tang Chun Man & Tse Ying Suet, Lee Chun Hei Reginald & Ng Tsz Yau, Seo Seung Jae & Chae Yu Jung, Dejan Ferdinansyah & Gloria Emanuelle Widjaja, Dechapol Puavaranukroh & Sapsiree Tarattanachai, dan Adnan Maulana & Nita Violina Marwah.
Tumbang
Di sisi lain, laman federasi bulu tangkis dunia itu juga mencatatkan bahwa para pemain Indonesia harus gugur pada ronde partama. Salah satu di antaranya adalah tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting.
Ginting harus tumbang ketika melawan pemain asal Jepang, yakni Kenta Nishimoto dalam 3 set. Salah satu unggulan tunggal putra Indonesia itu sebenarnya unggul lebih dahulu setelah menang set pertama dengan skor 17-21.
Sayang, Ginting harus kalah pada set kedua dengan skor 21-11. Tidak hanya itu, pemain Indonesia itu juga harus mengakhiri petualangannya di Indonesia Open 2024 setelah kalah 21-8 di set 3. Selain Ginting, pemain tunggal Indonesia lainnya yang tumbang di babak 32 besar adalah Chico Aura Dwi Wardoyo.
Dari tunggal putri, perjalanan Putri Kusuma Wardani juga harus terhenti usai kalah dari kawan senegaranya, yakni Gregoria Mariska Tunjung dalam pertandingan 2 set. Sementara di partai ganda putra, Rahmat Hidayat & Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan juga harus terhenti lantaran kalah dari ganda putra Indonesia lainnya.
Selain mereka yang telah kalah dan berhasil lolos, sejumlah pemain Indonesia juga akan bertanding dalam babak 32 besar untuk memperebutkan tiket ke ronde 2 atau 16 besar.
Untuk menyaksikan pertandingan Kapal Api Indonesia Open 2024, Genhype dapat mengakses siaran digital Inews atau berbayar melalui platform over the top (OTT) Vision+.
Berikut jadwal pemain Indonesia yang akan bertanding pada 5 Juni 2024:
Jonatan Christie vs Leong Jun Hao
Muhammad Shohibul Fikri & Bagas Maulana vs Liu Yu Chen & OU Xuan Yi
Leo Rolly Carnando & Daniel Marthin vs Fajar Alfian & Muhammad Rian Ardianto
Mohammad Ahsan & Hendra Setiawan vs Supak Jomkoh & Kittinupong Kedren
Maiken Fruergaard & Sara Thygesen vs Jesita Putri Miantoro & Febi Setianingrum
Febriani Dwipuji & Amalia Cahaya Pratiwi vs Liu Sheng Shu & Tan Ning
Zheng Si Wei & Huang Ya Qiong vs Rehan Naufal Kusharjanto & Lisa Ayu Kusumawati
Rinov Rivaldy & Pitha Haningtyas Mentari vs Yang Po-Hsuan & Hu Ling Fang
Baca juga : Candra Wijaya Nilai Regenerasi Atlet Bulutangkis Nasional Masih Hadapi Sejumlah Tantangan
Editor : Puput Ady Sukarno
Dirangkum dari laman BWF, pertandingan ronde partama akan diadakan pada 4-5 Juni 2024. Pada pertandingan yang berlangsung pada Selasa, 4 Juni 2024, sejumlah pemain tercatat berhasil lolos ke babak ronde kedua.
Baca juga : Yuk Cek Ranking BWF World Tour Finals 2023, Ada di Peringkat Berapa Pebulu Tangkis Indonesia?
Dari tunggal putra, pemain yang lolos ke ronde kedua adlaah Anders Antonsen. Kemudian, Kantaphon Wangcharoen, Kenta Nishimoto, Lakshya Sen, Kunlayut Vitidsarn, Lee Zii Jia, dan Weng Hong Yang.
Sementara itu, dalam partai tunggal putri, pemain yang berhasil melaju ke ronde 2 adalah Pornpicha Choeikeewong, He Biang Jiao, Kirsty Gilmour, Wang Zhi Yi, Ester Nurumi Tri Wardoyo, Gregoria Mariska Tunjung, dan Supanida Katethong.
Pemain ganda putra yang lolos dari ronde pertama adalah Man Wei Chong & Kai Wun Tee, Rasmus Kjaer & Frederis Sogaard, Aaron Chia & Sho Wooi Yik, Lu Ching Yao & Yang Po Han, Lee Jhe-Huei & Yang Po-Hsuan, Lee Yang & Wang Chi-Lin, dan Sabar Karyaman Gutama & Moh Reza Pahlevi Isfahani.
Pemain dari ganda putri yang berhasil mengalahkan lawan-lawannya pada ronde pertama adalah Chen Qing Chen & Jia Yi Fan, Margot Lambert & Anne Tran, Apriyani Rahayu & Siti Fadia Silva Ramadhanti, Tan Pearly & Thinaah Muralitharan, Li Yi Jing & Luo Xu Min, Mayu Matsumoto & Wakana Nagahara, dan Treesa Jolly & Gayatri Gopichand Pullela.
Adapun, ganda campuran yang juga melangkah ke ronde 2 adalah Reddy B. Sumeeth & Reddy Sikki, Tang Chun Man & Tse Ying Suet, Lee Chun Hei Reginald & Ng Tsz Yau, Seo Seung Jae & Chae Yu Jung, Dejan Ferdinansyah & Gloria Emanuelle Widjaja, Dechapol Puavaranukroh & Sapsiree Tarattanachai, dan Adnan Maulana & Nita Violina Marwah.
Tumbang
Di sisi lain, laman federasi bulu tangkis dunia itu juga mencatatkan bahwa para pemain Indonesia harus gugur pada ronde partama. Salah satu di antaranya adalah tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting.
Ginting harus tumbang ketika melawan pemain asal Jepang, yakni Kenta Nishimoto dalam 3 set. Salah satu unggulan tunggal putra Indonesia itu sebenarnya unggul lebih dahulu setelah menang set pertama dengan skor 17-21.
Sayang, Ginting harus kalah pada set kedua dengan skor 21-11. Tidak hanya itu, pemain Indonesia itu juga harus mengakhiri petualangannya di Indonesia Open 2024 setelah kalah 21-8 di set 3. Selain Ginting, pemain tunggal Indonesia lainnya yang tumbang di babak 32 besar adalah Chico Aura Dwi Wardoyo.
Dari tunggal putri, perjalanan Putri Kusuma Wardani juga harus terhenti usai kalah dari kawan senegaranya, yakni Gregoria Mariska Tunjung dalam pertandingan 2 set. Sementara di partai ganda putra, Rahmat Hidayat & Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan juga harus terhenti lantaran kalah dari ganda putra Indonesia lainnya.
Selain mereka yang telah kalah dan berhasil lolos, sejumlah pemain Indonesia juga akan bertanding dalam babak 32 besar untuk memperebutkan tiket ke ronde 2 atau 16 besar.
Untuk menyaksikan pertandingan Kapal Api Indonesia Open 2024, Genhype dapat mengakses siaran digital Inews atau berbayar melalui platform over the top (OTT) Vision+.
Berikut jadwal pemain Indonesia yang akan bertanding pada 5 Juni 2024:
Jonatan Christie vs Leong Jun Hao
Muhammad Shohibul Fikri & Bagas Maulana vs Liu Yu Chen & OU Xuan Yi
Leo Rolly Carnando & Daniel Marthin vs Fajar Alfian & Muhammad Rian Ardianto
Mohammad Ahsan & Hendra Setiawan vs Supak Jomkoh & Kittinupong Kedren
Maiken Fruergaard & Sara Thygesen vs Jesita Putri Miantoro & Febi Setianingrum
Febriani Dwipuji & Amalia Cahaya Pratiwi vs Liu Sheng Shu & Tan Ning
Zheng Si Wei & Huang Ya Qiong vs Rehan Naufal Kusharjanto & Lisa Ayu Kusumawati
Rinov Rivaldy & Pitha Haningtyas Mentari vs Yang Po-Hsuan & Hu Ling Fang
Baca juga : Candra Wijaya Nilai Regenerasi Atlet Bulutangkis Nasional Masih Hadapi Sejumlah Tantangan
Editor : Puput Ady Sukarno
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.