Daftar Lengkap Sirup yang Aman Dikonsumsi & Mengandung Etilen Glikol Versi BPOM
23 October 2022 |
21:30 WIB
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) kembali merevisi daftar obat yang dikaitkan dengan kasus gagal ginjal akut misterius pada anak. Sebelumnya, Kementerian Kesehatan menyampaikan ada 102 jenis obat yang digunakan pasien terkait kasus ini. Hal tersebut pun sempat menimbulkan kekhawatiran para orang tua karena obat tersebut umum dipakai dalam pengobatan anak.
Namun demikian dari hasil penelusuran lanjutan, BPOM menyatakan 23 produk dari 102 obat tersebut tidak mengandung senyawa atau bahan baku yang menyebabkan gagal ginjal akut pada anak. “Dua puluh tiga produk tidak menggunakan propilen glikol, polietilen glikol, sorbitol, dan gliserin atau gliserol, aman digunakan sepanjang sesuai aturan pakai,” kata Kepala BPOM Penny Lukito dalam keterangannya, Minggu (23/10/2022).
Baca juga: Waspada Gagal Ginjal Anak! 5 Obat Lokal Ini Mengandung Etilen Glikol
Berikut daftar 23 dari 102 obat sirup yang dinyatakan BPOM aman untuk digunakan :
Berdasarkan hasil pengujian melalui surveilans mutu berbasis risiko dan sampling, hingga hari ini, kata Penny terdapat 13 sirup obat (21 bets) dengan hasil dinyatakan aman digunakan sepanjang sesuai aturan pakai. Berikut daftarnya:
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editori: Syaiful Millah
Namun demikian dari hasil penelusuran lanjutan, BPOM menyatakan 23 produk dari 102 obat tersebut tidak mengandung senyawa atau bahan baku yang menyebabkan gagal ginjal akut pada anak. “Dua puluh tiga produk tidak menggunakan propilen glikol, polietilen glikol, sorbitol, dan gliserin atau gliserol, aman digunakan sepanjang sesuai aturan pakai,” kata Kepala BPOM Penny Lukito dalam keterangannya, Minggu (23/10/2022).
Baca juga: Waspada Gagal Ginjal Anak! 5 Obat Lokal Ini Mengandung Etilen Glikol
Berikut daftar 23 dari 102 obat sirup yang dinyatakan BPOM aman untuk digunakan :
- Alerfed Syrup
- Amoxan
- Amoxicilin
- Azithromycin Syrup
- Cazetin
- Cefacef Syrup
- Cefspan syrup
- Cetirizin
- Devosix drop 15 ml
- Domperidon Sirup
- Etamox syrup
- Interzinc
- Nytex
- Omemox
- Rhinos Neo drop
- Vestein (Erdostein)
- Yusimox
- Zinc Syrup
- Zincpro Syrup
- Zibramax
- Renalyte
- Amoksisilin
- Eritromisin
- Ambroxol HCl sirup
- Anakonidin OBH
- Cetrizin sirup
- Paracetamol sirup (Mersifarm TM)
- Paracetamol sirup (Kimia Farma)
- Paracetamol sirup (Afi Farma)
- Paracetamol drops (Afi Farma)
- Unibebi Cough Sirup
- Unibebi Demam Sirup
- Unibebi Demam Drops
Berdasarkan hasil pengujian melalui surveilans mutu berbasis risiko dan sampling, hingga hari ini, kata Penny terdapat 13 sirup obat (21 bets) dengan hasil dinyatakan aman digunakan sepanjang sesuai aturan pakai. Berikut daftarnya:
- Bodrexin Flu & Batuk PE Sirup
- Calorex Sirup
- Fasidol Drops
- Fermol Sirup
- Fortusin Sirup
- Promedryl Sirup (rasa jeruk)
- Siladex Antitusive Sirup 30 mL, 60 mL, 100 mL
- Siladex Cough & Cold Sirup
- Siladex DMP Sirup 30 mL, 60 mL, 100 mL
- Termorex Baby Drops Rasa Jeruk
- Termorex Plus Sirup rasa Jeruk 30 mL, 60 mL
- Termorex Sirup rasa Jeruk 30 mL
- Praxion Suspensi
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editori: Syaiful Millah
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.