Sambut Hari Guru Sedunia, Ini 7 Ide Kado Unik Untuk Apresiasi Gurumu!
05 October 2022 |
16:52 WIB
Setiap 5 Oktober diperingati sebagai Hari Guru Sedunia. Momen ini selalu dijadikan ajang bagi para siswa untuk menunjukkan rasa cinta kepada guru mereka. Bentuknya, bisa berupa pemberian tanda mata seperti kado maupun hadiah lainnya sebagai bentuk apresiasi.
Pada momen hari guru ini, kalian sebagai murid dapat memberi apreasiasi berupa kado yang unik menjadi barang kenang-kenangan untuk sang guru. Yuk simak beberapa jenis kado unik yang bisa dijadikan hadiah pada momen spesial ini.
Berniat memberikan kado spesial di Hari Guru Sedunia? Cobalah berikan dompet sederhana untuk gurumu. Dompet merupakan salah satu kebutuhan yang bermanfaat dan sering digunakan sehari-hari.
Baca juga: Anti Galau, Ini Panduan Memilih Kado Pasangan Berdasarkan Zodiak
Mulai dari jenis dompet kartu, dompet lipat, atau dompet panjang, kalian bisa menentukan pilihan dompet yang sesuai dengan selera guru.
Pilih juga bahan dompet yang awet dan tahan lama, seperti dompet kulit dengan warna yang gelap. Biasanya, dompet kulit berkualitas bagus dibanderol dengan harga mulai dari Rp200.000-an.
Ketika guru memasuki kelas, dia tidak pernah kertinggalan membawa tas untuk menampung berbagai keperluan selama mengajar. Untuk memberikan tas kepada guru, pilihlah jenis tas yang berukuran sedang. Artinya, volume tas tidak perlu terlalu besar dan hindari juga terlalu kecil. Pilihlah jenis tas sling bag untuk guru perempuan, dan backpack untuk guru laki-laki. Harga tas pun beragam sesuai bahannya. Siapkan setidaknya Rp300 ribu untuk kualitas tas yang bagus.
Untuk memberi kado berupa kemeja, kamu harus tahu terlebih dahulu mengenai size yang biasa digunakan. Jika kamu dan temas sekelas sudah biasa memberikan kado seperti baju atau kemeja, jangan ragu untuk memilih model kemeja lainnya seperti blouse, atau atasan dengan style semi formal untuk mengajar.
Baca juga: 4 Rekomendasi Kado untuk Merayakan Hari Ayah Sedunia
Genhype, itulah beberapa jenis kado unik yang bisa dijadikan referensi untuk diberikan kepada guru kesayanganmu. Selamat Hari Guru Sedunia!
Editor: Fajar Sidik
Pada momen hari guru ini, kalian sebagai murid dapat memberi apreasiasi berupa kado yang unik menjadi barang kenang-kenangan untuk sang guru. Yuk simak beberapa jenis kado unik yang bisa dijadikan hadiah pada momen spesial ini.
1. Dompet
Ilustrasi dompet (Sumber gambar: Emil Kalibradov/Unsplash)
Berniat memberikan kado spesial di Hari Guru Sedunia? Cobalah berikan dompet sederhana untuk gurumu. Dompet merupakan salah satu kebutuhan yang bermanfaat dan sering digunakan sehari-hari.
Baca juga: Anti Galau, Ini Panduan Memilih Kado Pasangan Berdasarkan Zodiak
Mulai dari jenis dompet kartu, dompet lipat, atau dompet panjang, kalian bisa menentukan pilihan dompet yang sesuai dengan selera guru.
Pilih juga bahan dompet yang awet dan tahan lama, seperti dompet kulit dengan warna yang gelap. Biasanya, dompet kulit berkualitas bagus dibanderol dengan harga mulai dari Rp200.000-an.
2. Tas
Ilustrasi tas (Sumber gambar: Taylor Beach/Unsplash)
Ketika guru memasuki kelas, dia tidak pernah kertinggalan membawa tas untuk menampung berbagai keperluan selama mengajar. Untuk memberikan tas kepada guru, pilihlah jenis tas yang berukuran sedang. Artinya, volume tas tidak perlu terlalu besar dan hindari juga terlalu kecil. Pilihlah jenis tas sling bag untuk guru perempuan, dan backpack untuk guru laki-laki. Harga tas pun beragam sesuai bahannya. Siapkan setidaknya Rp300 ribu untuk kualitas tas yang bagus.
3. Jam Tangan
Ide kado ini cocok baik untuk guru laki-laki maupun perempuan. Jam tangan juga dapat memenuhi kebutuhan penampilan guru saat mengajar. Untuk model dan warna jam tangan, Genhype bisa menyesuaikan dengan style gurunya ya!4. Parfum
Memilih parfum untuk dijadikan kado sebagai bentuk apresiasi terhadpa guru juga menjaid hal yang menarik. Pilihlah aroma parfum yang tidak terlalu menyengat dengan kadar alkohol rendah untuk digunakan sehari-hari oleh gurumu. Namun, jangan sampai salah memilih wewangian yang tidak seusai dengan selera sang guru ya!5. Kemeja
Ilustrasi kemerja (Sumber gambar: Athirah Sarizal/unsplash)
Untuk memberi kado berupa kemeja, kamu harus tahu terlebih dahulu mengenai size yang biasa digunakan. Jika kamu dan temas sekelas sudah biasa memberikan kado seperti baju atau kemeja, jangan ragu untuk memilih model kemeja lainnya seperti blouse, atau atasan dengan style semi formal untuk mengajar.
6. Jilbab
Khusus untuk guru perempuan, memberi kado berupa hijab pasti akan sangat berkesan untuknya. Selain memang dibutuhkan untuk keperluan sehari-hari, hijab pasti sangat mendukung tampilan baru bagi gurumu. Jangan lupa untuk memilih motif jilbab yang belum dimiliki oleh gurumu ya!Baca juga: 4 Rekomendasi Kado untuk Merayakan Hari Ayah Sedunia
7. Alat Ibadah
Bagi guru beragama Muslim, alat ibadah akan menjadi hal penting untuk diletakkan di loker ruang guru. Memberikan mereka mukena, sajadah, sarung, dan alat ibadah lainnya pasti akan menjadi kado kenang-kenangan yang paling terkenang.Genhype, itulah beberapa jenis kado unik yang bisa dijadikan referensi untuk diberikan kepada guru kesayanganmu. Selamat Hari Guru Sedunia!
Editor: Fajar Sidik
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.