Beberapa karakter hewan yang ada di Kuis Hari Bumi (Sumber gambar: Google)

12 Makna Karakter Hewan dalam Kuis Hari Bumi Google

16 March 2022   |   22:26 WIB
Image
Luke Andaresta Jurnalis Hypeabis.id

9. Trenggiling

 

Sumber gambar: Google

Sumber gambar: Google



“Kamu trenggiling! Jenis hewan yang praktis. Kamu tahu kapan harus meringkuk menjadi bola untuk menggagalkan pemangsa”. Ini juga dikaitkan dengan karakter seseorang yang berpikir cepat, praktis, dan mampu menyelesaikan masalahnya dengan ringkas.
 

10. Burung jenjang

 

Sumber gambar: Google

Sumber gambar: Google



Kamu adalah burung jenjang! Baik kawin seumur hidup atau bangkit dari kepunahan, kamu adalah pemain tim yang sesungguhnya. Hal tersebut menggambarkan seseorang yang mampu bekerja sama dengan siapa pun dengan baik. Karakter dengan burung jenjang digambarkan memiliki sifat yang setia.
 

11. Lebah madu

 

Sumber gambar: Google

Sumber gambar: Google


Kamu lebah madu! Tentu saja pekerja keras. Kamu masih butuh waktu untuk berhenti dan menyerbuki bunga. Seseorang yang memiliki karakter mirip lebah madu merupakan pribadi pekerja keras untuk menggapai sesuatu.

Di sisi lain, mereka masih memiliki waktu untuk memberikan manfaat kepada lainnya. Bisa jadi, kamu merupakan orang yang memiliki empati dan rasa sosial yang tinggi karena sifatnya yang suka berkoloni.
 

12. Cumi-cumi raksasa

 

Sumber gambar: Google

Sumber gambar: Google


​​​​​​Kamu cumi-cumi raksasa! Kamu bisa mencapai apapun yang kamu pikirkan dengan tentakel besarmu. Seseorang yang mendapakan representasi dari hewan ini diartikan sebagai individu yang fokus untuk mencapai apapun yang diinginkannya.

Editor: Fajar Sidik
1
2
3


SEBELUMNYA

Grup Band Element Bakal Rilis Lagu dalam Bentuk NFT

BERIKUTNYA

4 Rekomendasi Tayangan Anime Bstation yang Berakhir Maret 2022

Komentar


Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga: