4 Kegiatan Seru untuk Merayakan Hari Persahabatan Internasional
30 July 2023 |
16:03 WIB
Perserikatan Bangsa-Bangsa mendeklarasikan 30 Juli sebagai Hari Persahabatan Internasional, dengan tujuan membina perdamaian dan hubungan persahabatan antara manusia dan bangsa. Persahabatan dapat berdampak positif pada dunia dan dimulai dari hal kecil lewat lingkaran pertemanan.
Pada 2011, PBB mencanangkan gagasan Hari Persahabatan Internasional yang diperingati setiap tahun pada tanggal 30 Juli. Gagasan PBB untuk hari ini adalah melibatkan anak-anak muda, yang merupakan pemimpin masa depan, dalam berbagai kegiatan masyarakat termasuk budaya yang berbeda, untuk mempromosikan pemahaman dan menghormati keragaman.
Baca juga: 4 Ide Seru Quality Time Bareng Sahabat
PBB mendorong pemerintah, organisasi internasional, dan kelompok masyarakat sipil mengadakan acara, kegiatan, dan inisiatif yang berkontribusi terhadap upaya masyarakat internasional untuk mempromosikan dialog antar peradaban, solidaritas, saling pengertian, dan rekonsiliasi.
Saat ini, dunia menghadapi banyak tantangan, krisis, dan kekuatan perpecahan, seperti kemiskinan, kekerasan, dan pelanggaran hak asasi manusia di antara banyak lainnya yang merusak perdamaian, keamanan, pembangunan, dan keharmonisan sosial di antara penduduk dunia.
Akar penyebab krisis dan tantangan tersebut harus diatasi dengan mempromosikan dan mempertahankan semangat solidaritas manusia bersama dalam berbagai bentuk guna menghadapinya. Di antara semangat tersebut, persahabatan adalah yang paling sederhana.
Semua orang dapat berkontribusi kepada perubahan mendasar yang sangat dibutuhkan untuk mencapai stabilitas yang lama, menjalin jaring pengamat yang dapat melindungi semua pihak, dan membangkitkan semangat untuk dunia yang lebh baik.
Berikut sejumlah kegiatan seru yang dapat dilakukan oleh Genype versi Hypeabis.id guna memeriahkan Hari Persahabatan Internasional.
Salah satu cara seru untuk mengisi Hari Persahabatan Dunia adalah menonton film di bioskop atau plaftorm over the top (OTT). Ada banyak film yang dapat menjadi tontonan seru yang kini tersedia dari karya sineas Indonesia atau luar negeri.
Dengan menonton film, maka hubungan antara satu sahabat dengan sahabat lainnya dapat lebih akrab. Jika tersedia karya yang bercerita tentang hubungan pertemanan, kalian bisa menontonnya guna menambah keakraban yang telah terjalin selama ini.
Pada 2011, PBB mencanangkan gagasan Hari Persahabatan Internasional yang diperingati setiap tahun pada tanggal 30 Juli. Gagasan PBB untuk hari ini adalah melibatkan anak-anak muda, yang merupakan pemimpin masa depan, dalam berbagai kegiatan masyarakat termasuk budaya yang berbeda, untuk mempromosikan pemahaman dan menghormati keragaman.
Baca juga: 4 Ide Seru Quality Time Bareng Sahabat
PBB mendorong pemerintah, organisasi internasional, dan kelompok masyarakat sipil mengadakan acara, kegiatan, dan inisiatif yang berkontribusi terhadap upaya masyarakat internasional untuk mempromosikan dialog antar peradaban, solidaritas, saling pengertian, dan rekonsiliasi.
Saat ini, dunia menghadapi banyak tantangan, krisis, dan kekuatan perpecahan, seperti kemiskinan, kekerasan, dan pelanggaran hak asasi manusia di antara banyak lainnya yang merusak perdamaian, keamanan, pembangunan, dan keharmonisan sosial di antara penduduk dunia.
Akar penyebab krisis dan tantangan tersebut harus diatasi dengan mempromosikan dan mempertahankan semangat solidaritas manusia bersama dalam berbagai bentuk guna menghadapinya. Di antara semangat tersebut, persahabatan adalah yang paling sederhana.
Semua orang dapat berkontribusi kepada perubahan mendasar yang sangat dibutuhkan untuk mencapai stabilitas yang lama, menjalin jaring pengamat yang dapat melindungi semua pihak, dan membangkitkan semangat untuk dunia yang lebh baik.
Berikut sejumlah kegiatan seru yang dapat dilakukan oleh Genype versi Hypeabis.id guna memeriahkan Hari Persahabatan Internasional.
1. Menonton Film
Salah satu cara seru untuk mengisi Hari Persahabatan Dunia adalah menonton film di bioskop atau plaftorm over the top (OTT). Ada banyak film yang dapat menjadi tontonan seru yang kini tersedia dari karya sineas Indonesia atau luar negeri.Dengan menonton film, maka hubungan antara satu sahabat dengan sahabat lainnya dapat lebih akrab. Jika tersedia karya yang bercerita tentang hubungan pertemanan, kalian bisa menontonnya guna menambah keakraban yang telah terjalin selama ini.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.