Singapura-Joshua Ang (Unsplash)

Jadikan Covid sebagai Endemik, Ini Rencana Hidup New Normal ala Singapura

29 June 2021   |   13:41 WIB
Image
Luke Andaresta Jurnalis Hypeabis.id

Sudah lebih dari setahun pandemi virus Covid-19 terjadi dan belum ada tanda bahwa itu akan berakhir. Banyak cara dan kebijakan dari negara di seluruh dunia yang dilakukan untuk menekan laju angka penyebaran virus, mulai dari menerapkan sistem lockdown hingga pemberian vaksinasi.

Namun, ada juga negara yang mulai belajar untuk hidup berdampingan dengan virus Covid-19 dengan menerapkan sistem new normal, yaitu Singapura.

“Kabar buruknya adalah bahwa Covid-19 mungkin tidak akan pernah hilang. Kabar baiknya adalah mungkin untuk hidup normal dengan itu di tengah-tengah kita,” kata Menteri Kesehatan Singapura Ong Ye Kung, Menteri Keuangan Lawrence Wong, dan Menteri Perdagangan dan Industri Gan Kim Yong dikutip dari The Straits Times.

Seiring dengan proses vaksinasi yang terus berjalan, pemerintah Singapura juga sedang menyusun roadmap untuk beralih ke hidup new normal yang akan dilakukan ketika target vaksinasi sudah tercapai.

“Dengan orang yang cukup divaksinasi, Covid-19 dapat dikelola seperti penyakit endemik lainnya seperti flu biasa, penyakit tangan, kaki, dan mulut di Singapura,” tulis mereka.
 

Singapura-Mike Enerio (Unsplash)

Singapura-Mike Enerio (Unsplash)

Nah, berikut ini beberapa rencana gugus tugas Singapura untuk beralih ke hidup new normal.

1. Prioritas dalam beberapa bulan ke depan adalah mempersiapkan negara untuk hidup dengan Covid sebagai penyakit yang berulang dan dapat dikendalikan.
1
2
3
4
5
6
7
8
9


SEBELUMNYA

Hati-hati Mitos Covid-19 Banyak Bertebaran, Simak Faktanya dari WHO

BERIKUTNYA

Kapan Harus Karantina dan Isolasi saat Covid-19? Ini Jawaban dari Kemenkes

Komentar


Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga: