Kenali Tipe-tipe Wallpaper, dan 5 Cara Memasangnya di Rumah
08 June 2022 |
17:27 WIB
Alternatif memasang wallpaper untuk mempercantik dinding hunian ternyata dapat membangun untuk mood positif bagi penghuninya. Meskipun demikian, penggunaan wallpaper ternyata tidak boleh sembarangan. Sebab material ini memiliki karakteristik tersendiri, sehingga perlu pendekatan khusus.
Wallpaper atau kertas dinding adalah material yang digunakan untuk menutupi atau menghiasi dinding bangunan. Biasanya wallpaper memiliki motif atau gambar tertentu yang dapat mempercantik dinding. Sementara cara pemasangannya relatif mudah, karena kita tinggal menempelkannya pada tembok. Kepraktisan inilah yang membuat wallpaper banyak dimanfaatkna oleh penguni untuk menghias rumah mereka.
Dihimpun dari Bisnis Indonesia Weekly edisi 27 Maret 2016, berikut lima cara menggunakan wallpaper agar hasilnya maksimal.
Wallpaper atau kertas dinding adalah material yang digunakan untuk menutupi atau menghiasi dinding bangunan. Biasanya wallpaper memiliki motif atau gambar tertentu yang dapat mempercantik dinding. Sementara cara pemasangannya relatif mudah, karena kita tinggal menempelkannya pada tembok. Kepraktisan inilah yang membuat wallpaper banyak dimanfaatkna oleh penguni untuk menghias rumah mereka.
Dihimpun dari Bisnis Indonesia Weekly edisi 27 Maret 2016, berikut lima cara menggunakan wallpaper agar hasilnya maksimal.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.