Ladies, Simak 5 Tips Bikin Makeup Glowing ala Kiara Leswara
26 October 2021 |
17:26 WIB
Salah satu gaya makeup yang paling banyak digandrungi para perempuan Indonesia saat ini adalah korean makeup. Gaya riasan ala negeri Gingseng Korea ini identik dengan hasil kulit yang terlihat glowing, soft look, serta ombre lips yang cantik dan menawan. Korean makeup look juga akan membuat wajah terlihat natural, segar, dan tampak awet muda.
Dengan hasil riasan yang lebih natural itu sendiri menunjukkan bahwa perempuan Korea lebih fokus pada skincare routine untuk mendapatkan kulit yang tampak glowing dan sehat.
Nah untuk Genhype yang ingin mencoba tampilan makeup ala Korea yang bikin glowing, coba simak tips makeup ala Kiara Leswara, salah satu beauty influencer di Indonesia seperti berikut ini.
“Sudah banyak toner, serum, pelembab dan produk skincare lainnya yang diproduksi UMKM lokal. Kualitasnya juga sangat baik dan punya daya saing tinggi jika dibandingkan produk luar,” katanya pada acara pembukaan virtual Tokopedia Beauty Awards 2021, Senin (25/10).
Label transferproof menjadi salah satu andalan dalam memilih produk makeup karena label ini menjanjikan makeup yang mampu menempel kuat pada wajah tanpa transfer atau menempel ke berang lain seperti masker.
Supaya makeup transferproof, Kiara mengatakan untuk menghindari pemakaian foundation atau alas bedak yang tebal tebal, gunakan bedak agar riasan awet, pilih lip tint yang tidak mudah melekat di masker, dan semprotkan setting spray agar riasan awet dan terlihat glowing.
Dengan hasil riasan yang lebih natural itu sendiri menunjukkan bahwa perempuan Korea lebih fokus pada skincare routine untuk mendapatkan kulit yang tampak glowing dan sehat.
Nah untuk Genhype yang ingin mencoba tampilan makeup ala Korea yang bikin glowing, coba simak tips makeup ala Kiara Leswara, salah satu beauty influencer di Indonesia seperti berikut ini.
1. Kulit harus sehat
Kiara mengatakan kulit yang sehat adalah kanvas yang sempurna untuk makeup. Agar riasan melekat sempurna, kondisi kulit harus bersih dan sehat. Caranya, rajin membersihkan wajah dan menggunakan pelembab setiap malam. Hindari merias wajah saat kondisi kulit yang sedang menggunakan perawatan dokter atau bermasalah.“Sudah banyak toner, serum, pelembab dan produk skincare lainnya yang diproduksi UMKM lokal. Kualitasnya juga sangat baik dan punya daya saing tinggi jika dibandingkan produk luar,” katanya pada acara pembukaan virtual Tokopedia Beauty Awards 2021, Senin (25/10).
Kiara Leswara (Dok. Kiara Leswara/Instagram)
2. Hindari riasan tebal
Label transferproof menjadi salah satu andalan dalam memilih produk makeup karena label ini menjanjikan makeup yang mampu menempel kuat pada wajah tanpa transfer atau menempel ke berang lain seperti masker.Supaya makeup transferproof, Kiara mengatakan untuk menghindari pemakaian foundation atau alas bedak yang tebal tebal, gunakan bedak agar riasan awet, pilih lip tint yang tidak mudah melekat di masker, dan semprotkan setting spray agar riasan awet dan terlihat glowing.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.