Line Up Coachella 2024, jadi Ajang Reuni Band Legendaris No Doubt
17 January 2024 |
19:21 WIB
Festival musik Coachella 2024 yang ditunggu-tunggu pecinta musik di seluruh dunia akan digelar pada 12-14 April dan 19-21 April mendatang di Indio California, Amerika Serikat. Melalui laman Instagram resminya, pihak penyelenggara baru saja merilis line up lengkap musisi yang akan tampil hari ini, Rabu (17/1/2024).
Lana Del Rey, Tyler, The Creator, Doja Cat, dan No Doubt akan menjadi headliner Coachella 2024. Panggung musik Coachella akan menjadi ajang reuni No Doubt setelah penampilan terakhir mereka 2015 lalu. Band yang aktif pada 1986 tersebut akan tampil dalam formasi lengkap dengan vokalis Gwen Stefani, bassis Tony Kanal, gitaris Tom Dumont, dan drummer Adrian Young.
Baca juga: ATEEZ, Le Sserafim, dan The Rose Masuk Line Up Coachella 2024, Tuai Pro Kontra dari Warganet
Lana Del Rey, Peso Pluma, Lil Uzi Vert, Justice, Bizarrap, Deftones, ATEEZ, Everything Always, Peggy Gou, Young Miko, Sabrina Carpenter, Anti Up, Steve Angello, Ken Carson, Skepta, Faye Webster, Tyla, Yoasobi, Cloonee, Gorgon City, Tinashe, ANOTR L'Impératrice, Suki Waterhouse, Lovejoy, Brittany Howard.
Chappell Roan, Chloe, the Japanese House, Black Country, New Road Adriatique, BLOND:ISH, the Beths, NEIL FRANCES, Clown Core, Mall Grab, Kevin de Vries x Kölsch, Kokoroko, Eartheater, Narrow Head, Skin On Skin, Innellea, late night drive home, Sid Sriram, Cimafunk, Miss Monique, Son Rompe Pera, Ben Sterling, Upchuck, Keyspan.
Tyler, The Creator, Blur, Ice Spice, Gesaffelstein, Sublime, Jungle, Dom Dolla, Bleachers, Grimes, Jon Batiste, LE SSERAFIM, Charlotte de Witte, ISOxo & Knock2, Santa Fe Klan, Blxst, Purple Disco Machine, the Drums, Skream & Benga, Destroy Lonely, Orbital Kevin Abstract, de Aquabats, Kevin Kaarl,RAYE, the Red Pears, FLO, the Blessed Madonna.
Hatsune Miku, SPINALL, Palace, the Adicts, thuy Oneohtrix Point Never, Young Fathers, Kenya Grace, Patrick Mason, the Last Dinner Party, bar italia, Reinier Zonneveld, Saint Levant, Mahmut Orhan, Ame x Marcel, Dettmann, Brutalismus 3000, Erika de Casier, Girl Ultra, Maz Depresión Sonora, Will Clarke, Militarie Gun, Rebüke, Mandy, Indiana, Kimonos.
Doja Cat, J Balvin, Jhené Aiko, Khruangbin, Carin León, Anyma, John Summit, Lil Yachty, DJ Snake, LUDMILLA, Rose AP Dhillon, Reneé Rapp, Bebe Rexha, Coi Leray, NAV, Terms, BICEP, Victoria Monét, Taking Back Sunday, 88RISING FUTURES ARTBAT, Atarashii Gakko!
Boy Harsher, Barry Can't Swim, Olivia Dean, LATIN MAFIA, Two Shell, Hermanos Gutiérrez, Folamour, Jockstrap, Carlita, Mdou Mocta, Eddie Zuko, Adam Ten x Mita Gami, YG Marley, Eli & Fur Flight, Facilities, DJ Seinfeld, Tita Lau, Bb trickz, feeble little horse, JOPLYN, jjuujjuu, dan No Doubt.
Selain No Doubt yang mencuri perhatian di Coachella 2024. Sejumlah warganet menyoroti headliner yang didominasi oleh musisi perempuan, seperti Lana Del Rey, The Creator, dan Doja Cat. Tyler, The Creator menjadi satu-satunya musisi laki-laki. Pelantun We Still Friends tersebut akan tampil pada 13 dan 20 April 2024.
Para headliner Coachella tahun ini sepertinya merupakan musisi yang baru atau akan merilis karya-karyanya dalam waktu dekat ini. Sebut saja Doja Cat yang baru meluncurkan album studio keempatnya Scarlet pada September 2023. Ada juga Lana Del Rey yang merilis album kesembilannya, Did You Know That There’s a Tunnel Under Ocean Blvd pada 24 Maret 2023.
Sementara Tyler, the Creator sedang mempersiapkan kerya barunya setelah terakhir kali tampil di festival circuit pada 2021 dan 2022 membawakan lau-lagu dari album keenamnya, Call Me When You Get Lost.
Menariknya tahun ini ada tiga grup K-Pop yang akan tampil, mereka adalah ATEEZ, Le Sserafim, dan band The Rose. ATEEZ akan tampil lebih dulu pada 12 dan 19 April, lalu Le Sserafim pada 20 April, terakhir The Rose pada 14 dan 21 April.
Musisi perwakilan Asia lainnya juga akan membawakan penampilan spesialnya, di antaranya ada grup duo YOASOBI dan Peggy Gou yang dijadwalkan manggung pada 12 dan 19 April, Hatsune Miku pada 13 dan 20 April, serta Atarashii Gakko pada 14 dan 21 April.
Selain menonton aksi panggung deretan musisi populer, Coachella 2024 juga menghadirkan instalasi seni dari seniman HANNAH, Morag Myerscough, Nebbia, Do LaB, NEWSUBSTANCE, Robert Bose, dan Raices Cultura. Adapun untuk tiket presale mulai dijual 19 Januari pukul 11.00 PT di situs coachella.com. Penonton di rumah juga bisa streaming melalui kanal YouTube resminya.
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: Nirmala Aninda
Lana Del Rey, Tyler, The Creator, Doja Cat, dan No Doubt akan menjadi headliner Coachella 2024. Panggung musik Coachella akan menjadi ajang reuni No Doubt setelah penampilan terakhir mereka 2015 lalu. Band yang aktif pada 1986 tersebut akan tampil dalam formasi lengkap dengan vokalis Gwen Stefani, bassis Tony Kanal, gitaris Tom Dumont, dan drummer Adrian Young.
Baca juga: ATEEZ, Le Sserafim, dan The Rose Masuk Line Up Coachella 2024, Tuai Pro Kontra dari Warganet
Coachella 2024 akan terbagi menjadi enam hari, mulai dari 12 dan 19 April, 13 dan 20 April, serta 14 dan 21 April. Simak daftar lengkap line up musisi yang akan tampil berikut ini.
12 dan 19 April
Chappell Roan, Chloe, the Japanese House, Black Country, New Road Adriatique, BLOND:ISH, the Beths, NEIL FRANCES, Clown Core, Mall Grab, Kevin de Vries x Kölsch, Kokoroko, Eartheater, Narrow Head, Skin On Skin, Innellea, late night drive home, Sid Sriram, Cimafunk, Miss Monique, Son Rompe Pera, Ben Sterling, Upchuck, Keyspan.
13 dan 20 April
Hatsune Miku, SPINALL, Palace, the Adicts, thuy Oneohtrix Point Never, Young Fathers, Kenya Grace, Patrick Mason, the Last Dinner Party, bar italia, Reinier Zonneveld, Saint Levant, Mahmut Orhan, Ame x Marcel, Dettmann, Brutalismus 3000, Erika de Casier, Girl Ultra, Maz Depresión Sonora, Will Clarke, Militarie Gun, Rebüke, Mandy, Indiana, Kimonos.
14 dan 21 April
Boy Harsher, Barry Can't Swim, Olivia Dean, LATIN MAFIA, Two Shell, Hermanos Gutiérrez, Folamour, Jockstrap, Carlita, Mdou Mocta, Eddie Zuko, Adam Ten x Mita Gami, YG Marley, Eli & Fur Flight, Facilities, DJ Seinfeld, Tita Lau, Bb trickz, feeble little horse, JOPLYN, jjuujjuu, dan No Doubt.
Selain No Doubt yang mencuri perhatian di Coachella 2024. Sejumlah warganet menyoroti headliner yang didominasi oleh musisi perempuan, seperti Lana Del Rey, The Creator, dan Doja Cat. Tyler, The Creator menjadi satu-satunya musisi laki-laki. Pelantun We Still Friends tersebut akan tampil pada 13 dan 20 April 2024.
Para headliner Coachella tahun ini sepertinya merupakan musisi yang baru atau akan merilis karya-karyanya dalam waktu dekat ini. Sebut saja Doja Cat yang baru meluncurkan album studio keempatnya Scarlet pada September 2023. Ada juga Lana Del Rey yang merilis album kesembilannya, Did You Know That There’s a Tunnel Under Ocean Blvd pada 24 Maret 2023.
Sementara Tyler, the Creator sedang mempersiapkan kerya barunya setelah terakhir kali tampil di festival circuit pada 2021 dan 2022 membawakan lau-lagu dari album keenamnya, Call Me When You Get Lost.
Menariknya tahun ini ada tiga grup K-Pop yang akan tampil, mereka adalah ATEEZ, Le Sserafim, dan band The Rose. ATEEZ akan tampil lebih dulu pada 12 dan 19 April, lalu Le Sserafim pada 20 April, terakhir The Rose pada 14 dan 21 April.
Musisi perwakilan Asia lainnya juga akan membawakan penampilan spesialnya, di antaranya ada grup duo YOASOBI dan Peggy Gou yang dijadwalkan manggung pada 12 dan 19 April, Hatsune Miku pada 13 dan 20 April, serta Atarashii Gakko pada 14 dan 21 April.
Selain menonton aksi panggung deretan musisi populer, Coachella 2024 juga menghadirkan instalasi seni dari seniman HANNAH, Morag Myerscough, Nebbia, Do LaB, NEWSUBSTANCE, Robert Bose, dan Raices Cultura. Adapun untuk tiket presale mulai dijual 19 Januari pukul 11.00 PT di situs coachella.com. Penonton di rumah juga bisa streaming melalui kanal YouTube resminya.
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: Nirmala Aninda
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.