5 Soundtrack Piala Dunia 2022, Jungkook BTS Bawa Judul Dreamers Untuk Skuad World Cup
19 November 2022 |
17:49 WIB
Gelaran turnamen sepak bola terbesar di dunia, FIFA World Cup 2022 atau yang biasa disebut sebagai Piala Dunia 2022 resmi digelar mulai besok 20 November 2022. Diselenggarakan di Qatar, ajang sepak bola megah itu akan dimulai dengan rangkaian opening ceremony yang akan diisi oleh beberapa artis dan musisi ternama.
Salah satu artis yang akan mengisi Piala Dunia 2022 adalah Jungkook BTS. Member termuda di boygroup asal Korea Selatan BTS itu akan tampil solo di Opening Ceremony Piala Dunia 2022. Hal itu diungkap langsung oleh agensi BTS, HYBE Corporation di akun Twitter BTS Bighit.
Baca juga: Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Intip 6 Destinasi Wisata Qatar yang Menakjubkan
Tidak hanya mengisi gelaran pembuka, Jungkook juga didapuk sebagai pengisi soundtrack resmi Piala Dunia 2022. Selain Jungkook BTS, terdapat beberapa musisi lainnya yang akan membawa lagu bertema Piala Dunia untuk skuad World Cup di Qatar pada tahun ini. Yuk simak ulasan berikut!
Poster itu menampilkan wajah Jungkook dengan latar belakang langit dan api yang membara di sekelilingnya. Soundtrack ini bisa didengarkan besok pukul 00.00 WIB melalui platform streaming. Jungkook juga direncanakan akan membawakan lagu ini di Stadion Al Bayt, Qatar pada opening ceremony Piala Dunia 2022.
Lagu berjudul Hayya Hayya sudah diumumkan FIFA sebagai soundtrack resmi Piala Dunia 2022 sejak April lalu. Membawa genre R&B dengan irama yang easy listening, lagu yang disebut juga dengan judul Better Together ini dibawakan oleh tiga musisi berbakat sekaligus.
Pengisi soundtrack ini ialah Aisha yang merupakan musisi bertalenta dari Qatar, Cardona dari Amerika Serikat, dan Davido yang berasal dari Nigeria. Dari music video yang sudah dirilis, lagu yang mengesankan euphopria sepak bola ini menampilkan pesepakbola tenar dunia seperti Cristiano Ronaldo hingga Zinedine Zidane.
Soundtrack Piala Dunia 2022 selanjutnya dinyanyikan oleh berjudul Arbho. Sudah rilis sejak Agustus lalu, Lagu Arbho membawa nuansa lagu EDM yang membangkitkan semangat. Kata Arbho sendiri memiliki arti Selamat Datang yang mengartikan ucapan selamat datang kepada seluruh peserta Piala Dunia 2022 di Qatar.
Baca juga: Menengok Keunikan 8 Stadion yang Dipakai untuk Piala Dunia Qatar 2022
Editor: Fajar Sidik
Salah satu artis yang akan mengisi Piala Dunia 2022 adalah Jungkook BTS. Member termuda di boygroup asal Korea Selatan BTS itu akan tampil solo di Opening Ceremony Piala Dunia 2022. Hal itu diungkap langsung oleh agensi BTS, HYBE Corporation di akun Twitter BTS Bighit.
Baca juga: Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022, Intip 6 Destinasi Wisata Qatar yang Menakjubkan
Tidak hanya mengisi gelaran pembuka, Jungkook juga didapuk sebagai pengisi soundtrack resmi Piala Dunia 2022. Selain Jungkook BTS, terdapat beberapa musisi lainnya yang akan membawa lagu bertema Piala Dunia untuk skuad World Cup di Qatar pada tahun ini. Yuk simak ulasan berikut!
Poster Jungkook - Dreamers (Sumber gambar: Instagram.com/bts/bighitofficial)
1. Jungkook – Dreamers
Sudah diumumkan akan bernyanyi untuk Piala Dunia 2022, akhirnya HYBE resmi mengumukan judul lagu yang akan dibawa Jungkook sebagai soundtrack. Dilansir dari akun Instagram BTS, Jungkook memperkenalkan lagu berjudul Dreamers sebagai soundtrack Piala Dunia 2022 melalui unggahan poster.Poster itu menampilkan wajah Jungkook dengan latar belakang langit dan api yang membara di sekelilingnya. Soundtrack ini bisa didengarkan besok pukul 00.00 WIB melalui platform streaming. Jungkook juga direncanakan akan membawakan lagu ini di Stadion Al Bayt, Qatar pada opening ceremony Piala Dunia 2022.
2. Hayya Hayya – Aisha, Cardona, Davido
Lagu berjudul Hayya Hayya sudah diumumkan FIFA sebagai soundtrack resmi Piala Dunia 2022 sejak April lalu. Membawa genre R&B dengan irama yang easy listening, lagu yang disebut juga dengan judul Better Together ini dibawakan oleh tiga musisi berbakat sekaligus.Pengisi soundtrack ini ialah Aisha yang merupakan musisi bertalenta dari Qatar, Cardona dari Amerika Serikat, dan Davido yang berasal dari Nigeria. Dari music video yang sudah dirilis, lagu yang mengesankan euphopria sepak bola ini menampilkan pesepakbola tenar dunia seperti Cristiano Ronaldo hingga Zinedine Zidane.
3. Light The Sky – Emirati Balqees, Nora Fathi, Manal, Rahma Riad
Light the Sky menjadi salah satu soundtrack utama dalam Piala Dunia 2022 ini. Membawakan lirik lagu tentang keberanian dan semangat tanding yang kompetitif. Lagu yang dibawakan oleh keempat penyanyi populer asal Arab ini juga menjadi salah satu lagu perayaan mengenai akan adanya wasit perempuan pertama sepanjang sejarah Piala Dunia.
4. Arbho – Maitre Gims Ft. Puerto Rico Ozuna
Soundtrack Piala Dunia 2022 selanjutnya dinyanyikan oleh berjudul Arbho. Sudah rilis sejak Agustus lalu, Lagu Arbho membawa nuansa lagu EDM yang membangkitkan semangat. Kata Arbho sendiri memiliki arti Selamat Datang yang mengartikan ucapan selamat datang kepada seluruh peserta Piala Dunia 2022 di Qatar.5. The World Is Yours to Take Read – Lil Baby
Tampak mengangkat ragam genre untuk isian soundtrack-nya, kali ini FIFA menghadirkan nuansa lagu bergenre rapp dalam lagu berjudul The World is Yours to Take Read. Lagu yang dibawakan oleh Lil Baby ini mengisahkan keinginan kuat seseorang dalam meraih cita-cita. Lagu itu sudah dirilis melalui kanal Youtube Lil Baby Official pada September 2022 lalu.Baca juga: Menengok Keunikan 8 Stadion yang Dipakai untuk Piala Dunia Qatar 2022
Editor: Fajar Sidik
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.