8 Tim Rosters yang Lolos Main Event Piala Presiden Esports 2022 Mobile Legends
02 November 2022 |
16:48 WIB
1
Like
Like
Like
Turnamen Piala Presiden Esports 2022 memasuki babak main event. Sudah melangsungkan babak kualifikasi sejak September 2022, akhirnya turnamen yang mempertandingkan enam game ini akan memasuki fase yang paling ditunggu-tunggu. Salah satu kategori game yang paling dinantikan adalah Mobile Legends: Bang Bang (MLBB).
Sejumlah belasan tim Esports MLBB sudah berjuang keras hingga memasuki main event Piala presiden Esports 2022. Hasilnya, diperoleh 8 tim teratas yang akan bersaing secara online pada 9-10 November 2022 mendatang.
Beberapa tim akan menyingkirkan lawan dan merebut tiket semifinal MLBB Piala Presiden Esport 2022 pada 11 November 2022 yang akan bertarung langsung di Istora Senayan. Selanjutnya mereka akan bertarung dalam hari terakhir Final di main event Piala Presiden Esports pada 13 November mendatang.
Baca juga: Daftar Full Roster di Closed Qualifier MLBB Piala Presien Esports 2022, Siapa Jagoanmu?
Dilansir dari akun Instagram Piala Presiden Esports 2022, simak beberapa tim dan nama-nama rosters yang masuk kualifikasi main event MLBB Piala Presiden Esports 2022 berikut:
Sebelum memasuki babak main event, terdapat 12 tim MLBB yang bersaing merebut 8 posisi aman untuk duduk di tahap main event. Sayangnya, Geek Fam dan Warehouse 3AM harus tersingkir dari Grup A babank Group Stage sebagai penduduk klasemen dua terbawah.
Geek Fam hanya memeproleh 1 kali kemenangan, 2 kali kekalahan, dan 2 pertandingan dengan skor seri. Sementara Warehouse 3AM mencacat 5 kali kelkalahan tanpa kemenangan sepanjang laga.
Sementara itu dalam klasemen Group Stage grup B, Tiger Wong Esports harus rela menyingkir dengan total 1 kali kemenangan, 3 kali kekalahan, dan 1 kali pertandingan dengan hasil seri.
CO2Z juga belum beruntung dalam memenangkan pertandingan sepanjang group stage. Hasilnya, masing-masing 4 tim MLBB dari Grup A dan grup masuk ke laga main event MLBB Piala Presiden Esports 2022.
EVOS Legends unggul dengan 5 kali kemenangan dan memuncaki klasemen Grup A. Sementara itu, RRQ Hoshi juga menjalani laga tanpa kekalahan satu kali pun yang membuatnya meraih posisi pertama dalam klasemen Grup B.
Dengan hasil ini, EVOS Legends dan RRQ Hoshi masih menjadi tim berbahaya yang harus diwaspadai oleh 4 tim lainnya yakni Bigetron Alpa, Bigetron Beta, RRQ Sena, Rebellion Zion, Alter Ego, dan EVOS Icon.
Baca juga: Harga Tiket & Cara Nonton Main Event Piala Presiden Esports 2022 di Istora Senayan Jakarta
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: Gita Carla
Sejumlah belasan tim Esports MLBB sudah berjuang keras hingga memasuki main event Piala presiden Esports 2022. Hasilnya, diperoleh 8 tim teratas yang akan bersaing secara online pada 9-10 November 2022 mendatang.
Beberapa tim akan menyingkirkan lawan dan merebut tiket semifinal MLBB Piala Presiden Esport 2022 pada 11 November 2022 yang akan bertarung langsung di Istora Senayan. Selanjutnya mereka akan bertarung dalam hari terakhir Final di main event Piala Presiden Esports pada 13 November mendatang.
Baca juga: Daftar Full Roster di Closed Qualifier MLBB Piala Presien Esports 2022, Siapa Jagoanmu?
Dilansir dari akun Instagram Piala Presiden Esports 2022, simak beberapa tim dan nama-nama rosters yang masuk kualifikasi main event MLBB Piala Presiden Esports 2022 berikut:
- EVOS Legends: Saykots, Ferxiic, Hijumee, Branz, Dreams, Vaanstrong
- Bigetron Alpha: Xorizo, MAXXX, Moreno, Saken, Kyy, Falah
- Bigetron Beta: VyrNoCure, Just Farr, Gamora, Matt, Audycs
- RRQ Sena: Aetherr, Biolencee, Psychooo, Warlord, Justinnn, Pranata, Bocilliboy
- RRQ Hoshi: R7, Alberttt, Clay, Skylar, Vyn, Lemon
- Rebellion Zion: Dyrennn, Ferless, Swaylow, HAIZZ, Widjanarko, VALL
- EVOS Icon: Tazz, Claw Kun, Sutsujin, Pendragon, Clover, Bajan
- Alter Ego Esports: Munsters, AMYY, Jhehehe, Raizel, rasy, Chester
Sebelum memasuki babak main event, terdapat 12 tim MLBB yang bersaing merebut 8 posisi aman untuk duduk di tahap main event. Sayangnya, Geek Fam dan Warehouse 3AM harus tersingkir dari Grup A babank Group Stage sebagai penduduk klasemen dua terbawah.
Geek Fam hanya memeproleh 1 kali kemenangan, 2 kali kekalahan, dan 2 pertandingan dengan skor seri. Sementara Warehouse 3AM mencacat 5 kali kelkalahan tanpa kemenangan sepanjang laga.
Sementara itu dalam klasemen Group Stage grup B, Tiger Wong Esports harus rela menyingkir dengan total 1 kali kemenangan, 3 kali kekalahan, dan 1 kali pertandingan dengan hasil seri.
CO2Z juga belum beruntung dalam memenangkan pertandingan sepanjang group stage. Hasilnya, masing-masing 4 tim MLBB dari Grup A dan grup masuk ke laga main event MLBB Piala Presiden Esports 2022.
EVOS Legends unggul dengan 5 kali kemenangan dan memuncaki klasemen Grup A. Sementara itu, RRQ Hoshi juga menjalani laga tanpa kekalahan satu kali pun yang membuatnya meraih posisi pertama dalam klasemen Grup B.
Dengan hasil ini, EVOS Legends dan RRQ Hoshi masih menjadi tim berbahaya yang harus diwaspadai oleh 4 tim lainnya yakni Bigetron Alpa, Bigetron Beta, RRQ Sena, Rebellion Zion, Alter Ego, dan EVOS Icon.
Baca juga: Harga Tiket & Cara Nonton Main Event Piala Presiden Esports 2022 di Istora Senayan Jakarta
(Baca artikel Hypeabis.id lainnya di Google News)
Editor: Gita Carla
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.