Jelang Berbuka, Yuk Cek 3 Kreasi Resep Kolak Biji Salak Ini
15 April 2022 |
16:31 WIB
2. Biji Salak Labu Kuning
Bahan:
- 300 gr labu kuning kukus dan lumatkan
- 200 gr tepung tapioka
- 1500 ml air
Saus gula merah:
- 250 gr gula merah
- 3 sdm gula pasir
- 2 sdm gula palem
- 50 ml air
- 1 sdt garam
Saus santan:
- 200 ml santan kental instan
- 50 ml air
- 1 sdt garam
- 1 simpul daun pandan
Cara membuat:
- Campur labu kuning kukus dengan tepung tapioka. Uleni hingga kalis dan bentuk bulat
- Panaskan air 1500 ml, masak hingga mendidih. Masukkan biji salak itu dan biarkan hingga matang dan mengapung
- Campur dan panaskan semua bahan gula merah, kemudian masukkan ke dalam panci biji salak sambil disaring. Masak hingga mendidih.
- Campur dan panaskan semua bahan saus santan
- Sajikan biji salak dengan saus santan
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.