Kumpulan Ucapan & Link Twibbon Peringatan Isra Mikraj 1446 H/2025
27 January 2025 |
08:00 WIB
Hari ini, Senin (27/1/2025), umat Islam memperingati Isra Mikraj 1446 Hijriah. Isra Mikraj adalah peristiwa perjalanan penting Nabi Muhammad SAW dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa, lalu ke Sidratul Muntaha (di langit ke tujuh) pada malam hari yang menghasilkan perintah kewajiban salat lima waktu bagi umat Muslim.
Isra Mikraj merupakan peristiwa imaniah yang wajib diyakini oleh setiap Muslim, dan menjadi bukti bahwa agama tidak semata-mata didasarkan pada logika, tetapi juga pada keimanan yang mendalam terhadap kebesaran Allah SWT. Karena perjalanan jarak jauh itu di luar logika dan hanya bisa terjadi karena izin Allah SWT.
Baca juga: Simak Pesan Penting Peringatan Isra Mikraj 2025
Terdapat sejumlah amalan sunah yang bisa dikerjakan saat peringatan Isra Mikraj, mulai dari salat sunah Lailatul Mikraj, berdzikir, berdoa, memperbanyak istighfar, hingga memperbanyak bacaan tasbih. Selain itu, biasanya akan digelar acara-acara ceramah yang mengusung nilai-nilai keteladanan Isra Mikraj.
Cara lain yang bisa dilakukan untuk memperingati Isra Mikraj adalah dengan berbagi ucapan kepada sesama umat Islam tentang pentingnya mengambil hikmah dari peristiwa penting tersebut. Agar lebih menarik, bisa juga mengunggah foto menggunakan twibbon menarik khusus peringatan Isra Mikraj 2025.
Berikut adalah 20 ucapan dan link twibbon peringatan Isra Mikraj 1446 Hijriah yang bisa menjadi inspirasi.
1. Selamat Isra Mikraj! Semoga perjalanan Nabi Muhammad SAW menginspirasi kita untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah melalui salat yang penuh kekhusyukan. Semoga setiap sujud kita menjadi ladang pahala dan kedamaian dalam hidup.
2. Isra Mikraj mengajarkan kita bahwa salat adalah jembatan untuk berkomunikasi dengan Allah SWT. Semoga kita senantiasa diberi kekuatan dan keikhlasan dalam melaksanakan setiap ibadah, hingga menjadi insan yang lebih bertaqwa.
3. Selamat memperingati Isra Mikraj! Semoga salat kita semakin memberikan ketenangan, kedamaian, dan kekuatan untuk menghadapi segala ujian hidup, serta memperkokoh iman kita.
4. Di hari penuh berkah ini, mari kita jadikan salat sebagai sarana untuk mendekatkan diri kepada Allah, sebagaimana yang diajarkan Nabi Muhammad SAW dalam Isra Mikraj. Semoga setiap rakaat menjadi penghubung hati kita kepada-Nya.
5. Selamat Isra Mikraj! Semoga perjalanan Nabi Muhammad SAW semakin memperkuat tekad kita untuk istiqomah dalam menjalankan salat lima waktu dan memperbaiki diri di hadapan Allah.
6. Isra Mikraj bukan hanya perjalanan fisik, tapi juga perjalanan hati untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT. Semoga kita selalu diberi kekuatan untuk melaksanakan salat dengan sepenuh hati dan terus meningkatkan kualitas ibadah kita.
7. Selamat Isra Mikraj! Semoga hikmah perjalanan spiritual Nabi Muhammad SAW membimbing kita untuk lebih tekun dalam melaksanakan ibadah salat dan menjaga hati tetap ikhlas dalam setiap doa.
8. Semoga peristiwa Isra Mikraj membuat kita semakin meyakini tanda-tanda kebesaran Allah SWT, dan senantiasa pandai mengambil hikmah dari setiap ketetapannya.
9. Isra Mikraj mengingatkan kita bahwa salat adalah anugerah yang tak ternilai. Semoga kita selalu menghayati setiap detiknya dengan penuh rasa syukur, dan semakin menjaga kekhusyukan dalam beribadah.
10. Semoga perjalanan Isra Mikraj ini semakin menyadarkan kita akan pentingnya menjaga ibadah salat sebagai tiang agama. Semoga Allah SWT senantiasa memberi kemudahan dalam menjalankan setiap kewajiban.
11. Peristiwa Isra Mikraj mengajarkan kita untuk senantiasa beriman kepada Allah SWT, serta patuh untuk menjalankan setiap perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Semoga kita termasuk orang-orang yang bertaqwa.
12. Selamat Isra Mikraj 2025! Semoga salat kita semakin memberi cahaya bagi hati dan hidup kita, menghubungkan kita lebih dekat dengan Allah SWT dan memberikan kita kebahagiaan sejati.
13. Mari kita meneladani sikap sabar, ketaatan, dan kualitas ibadah dalam peristiwa Isra Mikraj dalam kehidupan sehari-hari. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H.
14. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Semoga kita dapat meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT dan melaksanakan sunah Nabi Muhammad SAW.
15. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Mari mengingat kembali akan pentingnya memperkuat iman, menjaga keteguhan dalam menghadapi cobaan, serta meneguhkan komitmen untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT.
16. Isra Mikraj adalah bukti kebesaran Allah SWT. Semoga bisa menjadi sebuah perjalanan penuh makna bagi keimanan kita dan menjadikan perjalanan hidup kita sebagai ibadah.
17. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Semoga perjalanan Isra Mikraj tahun ini membawa kita lebih dekat dengan Allah SWT dan memperkuat ikatan kita dengan-Nya.
18. Mari kita jadikan peristiwa Isra Mikraj sebagai momentum dalam kehidupan untuk tetap tawadu dan bertakwa kepada Allah SWT. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H.
19. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H. Semoga kita semua dan keluarga selalu diberi petunjuk yang benar dan dimudahkan dalam setiap langkah oleh Allah SWT dalam menjalani kehidupan di dunia.
20. Selamat memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW. Semoga di hari bersejarah ini, kita selalu mendapat syafaat Rasulullah SAW dengan meneladani akhlak beliau.
Baca juga: Simak 3 Pelajaran Penting dari Peristiwa Isra Miraj
Berikut adalah kumpulan twibbon Isra Mikraj 1446 H/2025 terbaru.
Editor: Fajar Sidik
Isra Mikraj merupakan peristiwa imaniah yang wajib diyakini oleh setiap Muslim, dan menjadi bukti bahwa agama tidak semata-mata didasarkan pada logika, tetapi juga pada keimanan yang mendalam terhadap kebesaran Allah SWT. Karena perjalanan jarak jauh itu di luar logika dan hanya bisa terjadi karena izin Allah SWT.
Baca juga: Simak Pesan Penting Peringatan Isra Mikraj 2025
Terdapat sejumlah amalan sunah yang bisa dikerjakan saat peringatan Isra Mikraj, mulai dari salat sunah Lailatul Mikraj, berdzikir, berdoa, memperbanyak istighfar, hingga memperbanyak bacaan tasbih. Selain itu, biasanya akan digelar acara-acara ceramah yang mengusung nilai-nilai keteladanan Isra Mikraj.
Cara lain yang bisa dilakukan untuk memperingati Isra Mikraj adalah dengan berbagi ucapan kepada sesama umat Islam tentang pentingnya mengambil hikmah dari peristiwa penting tersebut. Agar lebih menarik, bisa juga mengunggah foto menggunakan twibbon menarik khusus peringatan Isra Mikraj 2025.
Berikut adalah 20 ucapan dan link twibbon peringatan Isra Mikraj 1446 Hijriah yang bisa menjadi inspirasi.
20 Ucapan Peringatan Isra Mikraj 1446 H/2025
1. Selamat Isra Mikraj! Semoga perjalanan Nabi Muhammad SAW menginspirasi kita untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah melalui salat yang penuh kekhusyukan. Semoga setiap sujud kita menjadi ladang pahala dan kedamaian dalam hidup.2. Isra Mikraj mengajarkan kita bahwa salat adalah jembatan untuk berkomunikasi dengan Allah SWT. Semoga kita senantiasa diberi kekuatan dan keikhlasan dalam melaksanakan setiap ibadah, hingga menjadi insan yang lebih bertaqwa.
3. Selamat memperingati Isra Mikraj! Semoga salat kita semakin memberikan ketenangan, kedamaian, dan kekuatan untuk menghadapi segala ujian hidup, serta memperkokoh iman kita.
4. Di hari penuh berkah ini, mari kita jadikan salat sebagai sarana untuk mendekatkan diri kepada Allah, sebagaimana yang diajarkan Nabi Muhammad SAW dalam Isra Mikraj. Semoga setiap rakaat menjadi penghubung hati kita kepada-Nya.
5. Selamat Isra Mikraj! Semoga perjalanan Nabi Muhammad SAW semakin memperkuat tekad kita untuk istiqomah dalam menjalankan salat lima waktu dan memperbaiki diri di hadapan Allah.
6. Isra Mikraj bukan hanya perjalanan fisik, tapi juga perjalanan hati untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT. Semoga kita selalu diberi kekuatan untuk melaksanakan salat dengan sepenuh hati dan terus meningkatkan kualitas ibadah kita.
7. Selamat Isra Mikraj! Semoga hikmah perjalanan spiritual Nabi Muhammad SAW membimbing kita untuk lebih tekun dalam melaksanakan ibadah salat dan menjaga hati tetap ikhlas dalam setiap doa.
8. Semoga peristiwa Isra Mikraj membuat kita semakin meyakini tanda-tanda kebesaran Allah SWT, dan senantiasa pandai mengambil hikmah dari setiap ketetapannya.
9. Isra Mikraj mengingatkan kita bahwa salat adalah anugerah yang tak ternilai. Semoga kita selalu menghayati setiap detiknya dengan penuh rasa syukur, dan semakin menjaga kekhusyukan dalam beribadah.
10. Semoga perjalanan Isra Mikraj ini semakin menyadarkan kita akan pentingnya menjaga ibadah salat sebagai tiang agama. Semoga Allah SWT senantiasa memberi kemudahan dalam menjalankan setiap kewajiban.
11. Peristiwa Isra Mikraj mengajarkan kita untuk senantiasa beriman kepada Allah SWT, serta patuh untuk menjalankan setiap perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Semoga kita termasuk orang-orang yang bertaqwa.
12. Selamat Isra Mikraj 2025! Semoga salat kita semakin memberi cahaya bagi hati dan hidup kita, menghubungkan kita lebih dekat dengan Allah SWT dan memberikan kita kebahagiaan sejati.
13. Mari kita meneladani sikap sabar, ketaatan, dan kualitas ibadah dalam peristiwa Isra Mikraj dalam kehidupan sehari-hari. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H.
14. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Semoga kita dapat meningkatkan ketakwaan kepada Allah SWT dan melaksanakan sunah Nabi Muhammad SAW.
15. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Mari mengingat kembali akan pentingnya memperkuat iman, menjaga keteguhan dalam menghadapi cobaan, serta meneguhkan komitmen untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT.
16. Isra Mikraj adalah bukti kebesaran Allah SWT. Semoga bisa menjadi sebuah perjalanan penuh makna bagi keimanan kita dan menjadikan perjalanan hidup kita sebagai ibadah.
17. Selamat memperingati Isra Mikraj 2025. Semoga perjalanan Isra Mikraj tahun ini membawa kita lebih dekat dengan Allah SWT dan memperkuat ikatan kita dengan-Nya.
18. Mari kita jadikan peristiwa Isra Mikraj sebagai momentum dalam kehidupan untuk tetap tawadu dan bertakwa kepada Allah SWT. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H.
19. Selamat memperingati Isra Mikraj 1446 H. Semoga kita semua dan keluarga selalu diberi petunjuk yang benar dan dimudahkan dalam setiap langkah oleh Allah SWT dalam menjalani kehidupan di dunia.
20. Selamat memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW. Semoga di hari bersejarah ini, kita selalu mendapat syafaat Rasulullah SAW dengan meneladani akhlak beliau.
Baca juga: Simak 3 Pelajaran Penting dari Peristiwa Isra Miraj
Link Twibbon Peringatan Isra Mikraj 1446 H/2025
Berikut adalah kumpulan twibbon Isra Mikraj 1446 H/2025 terbaru.
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (1)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (2)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (3)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (4)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (5)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (6)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (7)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (8)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (9)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (10)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (11)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (12)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (13)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (14)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (15)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (16)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (17)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (18)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (19)
- Twibbon Isra Mikraj 2024 1446 H (20)
Editor: Fajar Sidik
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.