Poster The Makanai: Cooking for the Maiko House (Sumber gambar: Netflix)

5 Fakta Serial Drama The Makanai: Cooking for the Maiko House

19 January 2023   |   09:45 WIB
Image
Yudi Supriyanto Jurnalis Hypeabis.id

2. Maiko

 

Ilustrasi maiko (Sumber gambar: Unsplash/Boudewijn Huysmans)

Ilustrasi maiko (Sumber gambar: Unsplash/Boudewijn Huysmans)

Di film ini kalian akan mengenal dunia geisha, termasuk maiko di dalamnya. Maiko adalah calon geiko atau geisha. Sebelum menjadi seorang geisha, biasanya seseorang harus menjalani pelatihan dalam beberapa waktu.

Dalam pelatihan itu, mereka akan belajar tentang banyak hal, seperti tarian, musik, berpakaian kimono, dan sebagaianya. Mereka yang menjalani latihan biasanya wanita muda dengan usia sekitar 15 – 20 tahun.

Geisha adalah seorang seniman dan entertainer tradisonal jepang. Dalam sejarahnya, mereka menggunakan hasil pelatihan berbagai seni klasik dan keramahan ketika menjalankan perannya, termasuk untuk membangun peran di masyarakat Jepang.

Kalian juga perlu tahu, penyebutan maiko hanya digunakan di Kyoto untuk calon geiko. Adapun geiko adalah istilah khas wilayah Kansai untuk penyebutan geisha, wanita berprofesi sebagai seniman tradisional Jepang. Mereka bertugas menghibur tamu dengan menyanyi, memainkan alat musik, dan menari tarian tradisional. 
 
1
2
3
4
5


SEBELUMNYA

Jiwa Group Buka Burger Geber, Cek Varian Menu dan Harganya

BERIKUTNYA

Laris Manis, Universal Pictures Garap Sekuel M3GAN

Komentar


Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga: