Menikmati keindahan itu universal

03 December 2021   |   17:43 WIB
Image
Irsam Soetarto
I am a Photographer Trip Organizer

Kawasan kota lama Semarang sudah dan sedang direvitalisasi untuk tujuan keindahan kota, pariwisata, sosial budaya, dan juga tentunya ekonomi. Dengan pusat ikon kota lama disekitar gereja Immanuel atau sering disebut gereja Blenduk, penataan kawasan ini selanjutnya berkembang dilingkungan sekitarnya. Sekarang setelah sudah cukup selesai dan berhasil, kawasan ini semakin banyak diminati warga lokal semarang untuk bersantai atau berolahraga pagi dikala liburan. Bahkan banyak wisatawan dari luar kota Semarang yang ingin menikmati suasana kota lama yang indah ini tanpa embel-embel pergulatan budaya, sosial, ras, dan agama.<br />
&nbsp;
Kawasan kota lama Semarang sudah dan sedang direvitalisasi untuk tujuan keindahan kota, pariwisata, sosial budaya, dan juga tentunya ekonomi. Dengan pusat ikon kota lama disekitar gereja Immanuel atau sering disebut gereja Blenduk, penataan kawasan ini selanjutnya berkembang dilingkungan sekitarnya. Sekarang setelah sudah cukup selesai dan berhasil, kawasan ini semakin banyak diminati warga lokal semarang untuk bersantai atau berolahraga pagi dikala liburan. Bahkan banyak wisatawan dari luar kota Semarang yang ingin menikmati suasana kota lama yang indah ini tanpa embel-embel pergulatan budaya, sosial, ras, dan agama.