JARANAN TURONGGO YAKSO
23 August 2024 |
14:31 WIB
Keberadaan kesenian dan budaya erat hubungannya dengan sistem budaya dalam suatu masyarakat. Seperti kesenian jaranan Turonggo Yakso di Trenggalek. Kesenian ini menjadi salah satu kesenian yang mewakili budaya setempat.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.