festival ketek ogleng
04 September 2023 |
11:13 WIB
1
Like
Like
Like
Tari Kethek Ogleng telah ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (Intangible Cultural Heritage) oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI 2019 lalu. Tari yang diciptakan seniman asli Pacitan Sutiman pada 1962 ini terinspirasi dari perilaku kethek (kera) .Tari Kethek Ogleng menjadi kesenian asli Pacitan sekaligus ikon budaya kabupaten berjuluk Paradise of Java
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.