Kesenian betawi di era milenial
09 December 2022 |
19:16 WIB
salah satu aset budaya masyarakat Indonesia, khususnya masyarakat Betawi. Meskipun begitu, tetapi saat ini kesenian Betawi dan kesenian lainnya menjadi kurang diminati. Sebab, berbagai budaya asing masuk ke Indonesia.
Dengan adanya berbagai pengaruh budaya asing yang masuk tersebut, kesenian daerah seperti kesenian Betawi ini perlahan mulai dilupakan. Padahal, menjaga dan melestarikan kesenian yang ada di Indonesia adalah hal yang sangat penting.
Kesenian dan kebudayaan adalah sebuah identitas yang tidak dapat dilepaskan dari tubuh masyarakat. Berbagai kesenian daerah yang ada di Indonesia tidak hanya sekadar hiburan saja. Akan tetapi, tentu memiliki esensi yang lebih dari itu.
Dengan adanya berbagai pengaruh budaya asing yang masuk tersebut, kesenian daerah seperti kesenian Betawi ini perlahan mulai dilupakan. Padahal, menjaga dan melestarikan kesenian yang ada di Indonesia adalah hal yang sangat penting.
Kesenian dan kebudayaan adalah sebuah identitas yang tidak dapat dilepaskan dari tubuh masyarakat. Berbagai kesenian daerah yang ada di Indonesia tidak hanya sekadar hiburan saja. Akan tetapi, tentu memiliki esensi yang lebih dari itu.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.