MENGUNJUNGI BOGOR FRUIT GARDEN

08 July 2022   |   12:44 WIB

Like
Bogor Fruit Garden menghadirkan fasilitas <em>fun study</em> serta ramah lingkungan yang akan mengajak para pelajar maupun milenial serta masyarakat umum untuk bercocok tanan &amp; berkebun dengan tanaman hias dan tumbuhan obat-obatan, herbal, serta bahan kosmetik.&nbsp;
Bogor Fruit Garden menghadirkan fasilitas fun study serta ramah lingkungan yang akan mengajak para pelajar maupun milenial serta masyarakat umum untuk bercocok tanan & berkebun dengan tanaman hias dan tumbuhan obat-obatan, herbal, serta bahan kosmetik. 
Terletak di Pamijahan, Bogor taman ini memiliki tiga spot andalan taman ini yaitu, taman bunga, tabulampot (buah), hingga kawasan tanaman herbal (apotik) yang dapat menjadi media belajar.
Terletak di Pamijahan, Bogor taman ini memiliki tiga spot andalan taman ini yaitu, taman bunga, tabulampot (buah), hingga kawasan tanaman herbal (apotik) yang dapat menjadi media belajar.
Pengunjung yang gemar mengeksplorasi hewan juga akan bertemu dan diperbolehkan berinteraksi dengan ayam kate, ayam mutiara, merpati kipas, dan kelinci di mini <em>zoo </em>milik Bogor Fruit Garden.
Pengunjung yang gemar mengeksplorasi hewan juga akan bertemu dan diperbolehkan berinteraksi dengan ayam kate, ayam mutiara, merpati kipas, dan kelinci di mini zoo milik Bogor Fruit Garden.
Selain belajar di alam, pengunjung juga dapat hangout di Le Gimutis Caf&eacute; disuguhi<em> scenery </em>gunung yang dapat memanjakan mata serta tidak lupa berbelanja buah tangan di <em>souvenir shop</em> yang menawarkan beragam <em>merchandise </em>berkonsep buah-buahan.
Selain belajar di alam, pengunjung juga dapat hangout di Le Gimutis Café disuguhi scenery gunung yang dapat memanjakan mata serta tidak lupa berbelanja buah tangan di souvenir shop yang menawarkan beragam merchandise berkonsep buah-buahan.
Kehadiran Bogor Fruit Garden juga akan menunjang kebutuhan siswa Sahid Islamic Boarding School yang berada tepat di samping taman ini, agar mereka dapat belajar dan praktek secara langsung.&nbsp;
Kehadiran Bogor Fruit Garden juga akan menunjang kebutuhan siswa Sahid Islamic Boarding School yang berada tepat di samping taman ini, agar mereka dapat belajar dan praktek secara langsung. 
Adapun untuk mengunjungi taman ini, harga tiket berkisar dari Rp20.000 hingga Rp25.000.
Adapun untuk mengunjungi taman ini, harga tiket berkisar dari Rp20.000 hingga Rp25.000.